Sejumlah logam besi dipijarkan dengan 3,2 gram belerang menghasilkan 8,8 gram senyawa besi (II)

Sejumlah logam besi dipijarkan dengan 3,2 gram belerang menghasilkan 8,8 gram senyawa besi (II) sulfida. Berapa gram logam besi yang bereaksi?

Jawab:

Reaksinya adalah:

Besi + belerang → besi (II) sulfida

Besi + 3,2 gram = 8,8 gram

Besi = 8,8 – 3,2 = 5,6 gram

Jadi massa logam besi yang bereaksi sebanyak 5,6 gram.

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Sejumlah logam besi dipijarkan dengan 3,2 gram belerang menghasilkan 8,8 gram senyawa besi (II)"