Berapa volume larutan HNO3 0,5 M harus ditambahkan ke dalam 2 liter air agar pH-nya menjadi 3
Berapa volume larutan HNO3 0,5 M harus ditambahkan ke dalam 2 liter air agar pH-nya menjadi 3?
Jawab:
HNO3 0,5 M
V2 = 2 liter = 2.000 mL
pH = 3
[H+] = 10⁻³
a . M2 = 10⁻³
1 . M2 = 10⁻³
M2 = 10⁻³ = 0,001
M1 V1 = M2 V2
0,5 . V1 = 0,001 . 2.000
0,5V1 = 2
V1 = 4 mL
Jadi volume larutan HNO3 0,5 M yang harus ditambahkan sebesar 4 mL
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Berapa volume larutan HNO3 0,5 M harus ditambahkan ke dalam 2 liter air agar pH-nya menjadi 3"