Berikut pengertian berpikir kritis yang tepat adalah

Berikut pengertian berpikir kritis yang tepat adalah ….

   A. cara berpikir secara tepat, cepat, dan analitis dalam memecahkan persoalan sehari-hari

   B. kemampuan menggunakan nalar untuk mencari ide dalam suatu inovasi tertentu

   C. kemampuan berpikir yang mengedepankan opini daripada fakta-fakta yang ada 

   D. cara berpikir secara logis dan sistematis dalam membuat keputusan atau menyelesaikan suatu permasalahan yang ada 

   E. cara berpikir secara sistematis dan subjektif dalam membuat keputusan dan menyelesaikan persoalan sehari-hari

Pembahasan:

Berpikir kritis adalah cara berpikir secara logis dan sistematis dalam membuat keputusan atau menyelesaikan suatu permasalahan yang ada.

Jawaban: D

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Berikut pengertian berpikir kritis yang tepat adalah"