Sebuah logam seberat 2 kg bersuhu 40°C untuk menaikkan suhunya agar menjadi 90°C dibutuhkan kalor
Sebuah logam seberat 2 kg bersuhu 40°C untuk menaikkan suhunya agar menjadi 90°C dibutuhkan kalor sebesar 5 × 10⁴ kal. Berapakah kalor yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu logam tersebut menjadi 140°C?
Pembahasan:
Diketahui:
m = 2 kg = 2.000 gram
ΔT₁ = 90°C – 40°C = 50°C
Q₁ = 5 × 10⁴ kal
ΔT₂ = 140°C – 40°C = 100°C
Ditanya:
Q₂ = …. ?
Dijawab:
Kita bisa lakukan pengukuran perbandingan seperti berikut:
Jadi kalor yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu logam tersebut menjadi 140°C adalah 10⁵ kal.
-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com
Posting Komentar untuk "Sebuah logam seberat 2 kg bersuhu 40°C untuk menaikkan suhunya agar menjadi 90°C dibutuhkan kalor"